HAHAL BIHALAL TP-PKK 1440 H
Tim SID Desa Bodag 20 Juni 2019 16:25:10 WIB
Minggu, 16 Juni 2019
Bertempat di Balai Desa Bodag Kecamatan Panggul, Tim Penggerak PKK Desa Bodag dalam hal ini dimotori oleh Ibu KAPTI selaku Ketua TP-PKK Desa Bodag Periode Tahun 2019-2025 serta dibantu oleh Anggotanya menyelenggarakan Halal Bihalal Keluarga Besar TP-PKK Desa Bodag. Acara Halal Bihalal dimulai Pukul 09.00 WIB dibuka secara langsung oleh Ketua TP-PKK Desa Bodag, dilanjutkan sambutan Yth. Bpk. Kepala Desa dan Tausiah Agama Oleh Bpk. Kyai MUJANI dari RT.09. Peserta Halal Bihalal antara lain seluruh Anggota TP-PKK Desa Bodag, Kepala dan Perangkat Desa Bodag, Ibu RT se Desa Bodag, Tokoh Agama, dan Tokoh Masyarakat. Diharapkan dengan diadakannya Halal Bihalal tersebut adalah menjadi sarana untuk ajang saling mema'afkan dan mempererat silaturahmi antara seluruh Anggota TP-PKK Desa Bodag, Pemerintah Desa, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat Desa Bodag.
Dalam acara ini TP-PKK Desa Bodag dan Orang Tua Wali murid PAUD Fajar juga mempertunjukan seni tari untuk menghibur seluruh peserta yang hadir. Acara Halal Bihalal berjalan lancar dan ditutup Pukul 12.00 WIB.
Komentar atas HAHAL BIHALAL TP-PKK 1440 H
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- RANGKAIAN KEGIATAN PHBN DAN PHBI TAHUN 2024
- MUSRENAKEREN DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDes 2025
- REMBUG STUNTING DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDes 2025
- PENGELOLAAN SAMPAH TERPADU DI DESA BODAG
- LAPORAN REALISASI PELAKSANAAN APBDes TA.2023
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN 2024
- PRIORITAS PENGGUNAAN DANA DESA TAHUN 2024